Tuesday 24 February 2015

7 Cara Sehat Untuk Tetap Begadang

Anda suka begadang, banyak orang mengatakan begadang itu tidak baik untuk kesehatan. Memang benar apa yang dikatakan kebanyakan orang tersebut, karena bedagang bisa menimbulkan berbagai penyakit seperti lemas, tidak semangat, kurang kosentrasi, turunnya kinerja otak, mudah lupa, depresei, penyakit jantung, strock dan masih banyak lagi yang juga bisa menyebabkan kematian.
Namun jika anda termasuk dalam kategori orang yang suka begadamng anda tak perlu kuatir dengan berbagai penyakit diatas, karena ada juga cara begadang namun tetap sehat. Berikut 7 cara sehat untuk tetap begadang.
1. Jadwal tidur yang konsisten
Jika anda ingin  begadang tiap malam anda harus membuat jadwal tidur untuk diri anda sendiri, sperti anda harus mewajibkan diri anda tidur di jam-jam tertentu disiang hari, dan anda juga harus biasakan tidur dijam yang sama. Karena waktu tidur yang tidak pasti akan mengganggu ritme biologismu yang mengakibatkan ketidakseimbangan hormon sehingga bisa menimbulkan berbagai penyakit..

2. Makan makanan yang sehat
Makanan yang sehat sangat penting sekali untuk kesehatan tubuh, apalagi buat mereka yang suka begadang. Baiknya anda yang suka begadang hindari makanan junk food dan makanlah sayuran, buah-buahan, kacang-kacangan, daging, telur, dan ikan. Jangan makan sembarangan asalkan kenyang, Perhatikan juga jadwal makanmu, baiknya kamu makan dijam yang sama.
3. Rajin olah raga
Olah raga adalah salah satu cara untuk mendapatkan tubuh yang sehat, Anda yang suka begadang juga harus meluangkan waktu untuk berolah raga.
4. Banyak minum air putih
Air putih sangat bermanfaat bagi tubuh, air putih juga bisa membuat kulit menjadi sehat. Bagi anda yang suka  untuk begadang baiknya anda mengkonsumsi air putih dengan porsi yang lebih banyak dan anda juga harus menghindari berbagai minuman penambah energi. Anda juga disarankan untuk mengkonsumsi madu agar bisa menjaga metabolisme dan juga menambah energi.
5. Cari pekerjaan jam malam
Banyak orang yang mengeluh jika disuruh bekerja pada sif malam, karena ini akan berpengaruh buruk terhadap ritme biologismu. Namun jika anda suka begadang baiknya anda cari pekerjaan yang jam kerjanya malam hari seperti penjaga malam atau lainnya, sehingga disiang hari bisa anda gunakan untuk tidur, bukan siang hari bekerja tapi malam hari tetap begadang.
6. Harus tetap mendapatkan sinar matahari
Sinar matahari sangat dibutuhkan oleh tubuh kita. Walaupun anda aktif di malam hari namun disarankan anda tetap harus mendapatkan sinar matahari yang cukup terutama dipagi hari. Luangkanlah waktu untuk sekedar joging atau jalan-jalan keluar dipagi hari, karena ini akn mencegah dari depresi dan tidak keseimbangan hormon.
Demikianlah 6 cara sehat untuk tetap bisa begadang, cintailah tubuh anda, tubuh anda bukan robot yang pastinya butuh untuk istirahat, jika anda begadang dimalam hari maka tubuh anda wajib untuk diistirahatkan disiang hari, dan idialnya masunia tidur selama 6-8 jam sehari. Semoga informasi diatas bermanfaat dan terimakasih.

No comments:

Post a Comment